Membuat Alis Tanpa Ribet Bagi Pemula

Posted By Khoirun Nisa Achmad on Oct 14, 2021 | 0 comments


Membuat Alis Tanpa Ribet Bagi Pemula

 

 

membuat alis tanpa ribet bagi pemula

 

Alis mata termasuk salah satu bagian terpenting dalam persoalan makeup. Alis terlalu tipis bisa membuat penampilan wajah kurang seimbang. Sedangkan, alis yang tebal mampu membuat riasan menjadi terlihat menor. Siapa nih yang sering banget membuat alis tapi butuh waktu berjam-jam, memang wajar sih karena sebenarnya cara membuat alis memang gampang-gampang susah. Bahkan tidak semua wanita bisa melukis alis dengan sempurna. Butuh ketelitian dan ketekunan untuk bisa lancar cara membuat alis, kalau gak bisa malahan bisa membuat alis kamu miring sebelah loh! Apalagi untuk kamu yang masih pemula pastinya sangat susah sekali membuat alis.

Mau tau cara membuat alis buat pemula, bisa nih cek dipostingan ini! Ada beberapa langkah yang harus kamu perhatikan pada saat membuat alis, ikuti tips berikut ini dan selamat mencoba, semoga berhasil!

1. Tentukan titik pangkal, titik lengkung, dan ekor alis terlebih dahulu

2. Titik pangkal dimulai dari garis batas tumbuhnya rambut alis, sejajar dengan ujung mata bagian dalam

3. Pastikan ekor alis tidak lebih rendah dari titik pangkal, agar mata tidak terlihat sedih

4. Buat bingkai alis dari titik pangkal sampai ekor alis dengan pensil

5. Arsir bagian dalam bingkai dengan pensil alis, sekitar 1 cm dari pangkal alis sampai ekor

6. Setelah alis terbentuk, rapikan dengan sisir alis

7. Kalian juga bisa menggunakan sikat maskara untuk merapikan alis sesuai garis yang sudah dibuat pertama kali

Jadi, itu beberapa langkah yang bisa kamu ikuti untuk membuat alis terutama untuk kamu yang masih pemula. supaya tampil percaya diri memang alis harus banget diperhatikan supaya menambah rasa percaya diri kamu. Gak heran kalau banyak sekali produk yang mengeluarkan eyebrow yang mampu mempercantik tampilan alis kamu. Tapi gak semua produknya mengandung bahan alami sehingga aman untuk digunakan jangka panjang.

Tahu gak sih? kalau ada produk eyebrow yang mengandung bahan alami dan manfaatnya gak hanya untuk membuat alis aja loh! penasaran, nama produknya apa? pastinya Batrisyia Eyebrow Gel yang mengandung arang kemiri (kemiri bakar), VCO, lilin lebah madu. Wow, eyebrow yang rekomendasi sekali untuk digunakan setiap hari, benar-benar terbuat dari bahan alami. Apalagi terbuat dari kemiri bakar yang biasa digunakan untuk membantu menumbuhkan bulu dan menguatkan bulu. Untuk itu, Eyebrow Gel hanya mampu menutrisi agar kelenjar sebasea menghasilkan minyak alami untuk kemudian tumbuh bulu atau rambut pada folikel. Untuk itu, manfaat dari Batrisyia Eyebrow sangat banyak diantaranya:

1. Membuat Alis

2. Merawat alis dan kulit alis

3. Menumbuhkan bulu alis

4. Menjaga kesehatan bulu alis

Selain itu, eyebrow ini sangat pigmented, halus dan mudah membentuk alis sesuai harapanΒ  ditambah lagi waterproof loh, jadi alis kamu tetap bagus seharian tanpa takut luntur. Untuk pilihan warnanya ada 2 yaitu: Black dan Brown, bisa pilih sesuai dengan kebutuhan kamu.

Untuk mengaplikasikannya juga gampang loh, bisa cek aja video ini!

 

 

Gimana, mau coba gunakan Batrisyia Eyebrow yang juga dipakai oleh artis Richa Iskak loh! Bisa buat alis kamu rapi dan pastinya gak pakai ribet gunakannya. Cocok banget digunakan oleh kamu yang masih pemula. Selain Eyebrow kamu juga bisa menggunakan alat make up Batrisyia lainnya seperti: BB Cushion plus Sunscreen, BB Cream Plus Sunscreen, Magic Blush On, Eye Shadow, Two Ways Cake, Face Powder, Lip Matte dan Freshly Spray atau air kecantikan untuk polesan akhir.

 

Miliki semuanya dan tampil cantik dengan make up natural!

 

 

Untuk pemesanan produk silahkan hubungi Nomor di bawah ini.

Contact Person: Nisa

WA: 0881-1400-819

Pesan Cepat Via Whatsapp

 

Info update harga terbaru

KLIK DI SINI!

 

 

 

Submit a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Assalammu'alaikum. Ada yang bisa kami bantu?
Kirim pesan sekarang